Suku Yang ada Di Kalimantan Tengah Lengkap

Kalimantan Timur memiliki beberapa macam suku bangsa. selama ini yang dikenal oleh masyarakat luas, padahal selain dayak ada 1 suku yang juga memegang peranan penting di Kaltim yaitu suku Kutai. Suku Kutai merupakan suku melayu asli Kalimantan Timur, yang awalnya mendiami wilayah pesisir Kalimantan Timur.

Baca Juga:

Suku Yang ada Di Sumatera Selatan Lengkap


Suku Sarbas

Orang Sarbas atau Saribas adalah salah satu sub suku dari suku bangsa Iban yang berdiam di sekitar daerah Saribas, Kalimantan Tengah.

Suku Sebayau

Orang Sebayau adalah salah satu sub suku bangsa Iban yang berdiam disekitar daerah aliran Sungai Lundu, di Provinsi Kalimantan Tengah.

Suku Seru

Orang Seru atau Sru adalah sub suku dari suku bangsa Iban yang berdiam di sekitar daeraj Kalaka, Provinsi Kalimantan Tengah dan sebagian lagi berdiam di wilayah Serawak, Malaysia.

Baca Juga:

Suku Yang ada Di Sulawesi Tenggara Lengkap


Suku Skrang

Orang Skrang adalah salah satu sub suku dari suku bangsa Iban yang berdiam di sekitar daerah aliran Sungai Skrang, Provinsi Kalimantan Tengah.

Suku Bakumpai

Suku Bakumpai berasal bagian hulu dari bekas Distrik Bakumpai sedangkan di bagian hilirnya adalah pemukiman orang Barangas (Baraki). Sebelah utara (hulu) dari wilayah bekas Distrik Bakumpai adalah wilayah Distrik Mangkatip (Mengkatib) merupakan pemukiman suku Dayak Bara Dia atau Suku Dayak Mangkatip.

Suku Bakumpai maupun suku Mangkatip merupakan keturunan suku Dayak Ngaju dari Tanah Dayak. Suku Bakumpai banyak mendapat pengaruh bahasa, budaya, hukum adat, dan arsitektur Banjar, karena itu suku Bakumpai secara budaya dan hukum adat termasuk ke dalam golongan budaya Banjar, namun secara bahasa, suku Bakumpai memiliki kedekatan dengan bahasa Ngaju.


Search Populer:
  • suku kalimantan utara
  • suku di kalimantan selatan
  • suku di kalimantan tengah
  • suku dayak kalimantan timur
  • suku di kalimantan barat
  • bahasa daerah kalimantan timur
  • suku kutai
  • suku di sulawesi
  • daftar suku indonesia terlengkap
  • suku indonesia lengkap
  • Kumpulan suku indonesia
  • suku indonesia beserta gambar lengkap